ID : #2576
Sumber : Facebook
Kami sampaikan bahwa kami telah melakukan aksi unjuk rasa di Gedung DPRD Prov. Sulsel menyampaikan aspirasi kami terkait Pemindahan Jenazah Almarhumah Nurhayani Abram, adapun yang kami sampaikan secara lisan yakni: Pihak keluarga meminta untuk mengkaji pemindahan jenazah dari pemakaman khusus Covid-19 ke pemakaman keluarga di Kabupaten Bulukumba. Karena belum ada progress dari Bapak Gubernur. kami dari keluarga besar Andi Baso Ryadi. Mappasulle meminta untuk dapat melakukan pemindahan jenazah almarhumah.