Mohon ada tindakan jangka panjang soal jalanan di depan MTOS. Masyarakat masih menyebrang di jalan meski sudah disediakan JPO (Jembatan Penyebrangan Orang). Mohon jembatannya juga diberi penerangan. Serta dibangun trotoar mulai dari carrefour sampai MTOS, agar tidak banyak debu beterbangan.